Menjaga Keharmonisan Rumah Tangga Pada Pasangan Mandul (Studi Kasus Desa Pamaroh Kecamatan Kadur Kabupaten Pamekasan)

Muallimi, Hanif (2020) Menjaga Keharmonisan Rumah Tangga Pada Pasangan Mandul (Studi Kasus Desa Pamaroh Kecamatan Kadur Kabupaten Pamekasan). Diploma thesis, Institut Agama Islam Negeri Madura.

[img] Text
a ) Hanif Muallimi_18201502010023_COVER_HKI.pdf.pdf

Download (70kB)
[img] Text
c ) Hanif Muallimi_18201502010023_Lembar_Persetujuan_Pembimbing_HKI.pdf.pdf

Download (154kB)
[img] Text
d ) Hanif Muallimi_18201502010023_Lembar_Pengesahan_HKI.pdf.pdf

Download (199kB)
[img] Text
e ) Hanif Muallimi_18201502010023_Abstrak_HKI.pdf.pdf

Download (51kB)
[img] Text
f ) Hanif Muallimi_18201502010023_Daftar_Isi_HKI.pdf.pdf

Download (10kB)
[img] Text
g ) Hanif Muallimi_18201502010023_BAB I_HKI.pdf.pdf

Download (57kB)
[img] Text
h ) Hanif Muallimi_18201502010023_BAB II_HKI.pdf.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (90kB)
[img] Text
i ) Hanif Muallimi_18201502010023_BAB III_HKI.pdf.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (38kB)
[img] Text
j ) Hanif Muallimi_18201502010023_BAB IV_HKI.pdf.pdf

Download (206kB)
[img] Text
k ) Hanif Muallimi_18201502010023_BAB V_HKI.pdf.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (20kB)
[img] Text
l ) Hanif Muallimi_18201502010023_Daftar_Pustaka_HKI.pdf.pdf

Download (11kB)
[img] Text
b ) Hanif Muallimi_18201502010023_Surat_Pernyataan Keaslian_Karya_Dan_Persetujuan Publikasi_HKI.pdf.pdf

Download (196kB)

Abstract

Dalam berkeluarga tujuannya bukan hanya menjadi keluarga yang sakinah tetapi juga perlu adanya keturunan atau nasab yang mana mempunyai keturunan sangatlah penting dalam berkeluarga atau pasangan suami istri dan kita dianjurkan untuk memilih calon istri yang subur agar memperbanyak keturunan yang mana telah di jelaskan dalam hadits Nabi SAW. Di Desa Pamaroh terdapat pasangan suami istri yang tidak mempunyai keturunan namun hubungan mereka tetap haronis. Berdasarkan konteks diatas, maka ada tiga fokus penelitian, diantaranya yaitu Pertama, Bagaimana cara menjaga keharmonisan dan keutuham pada pasangan mandul?. Kedua, Bagaimana pandangan Hukum Islam tentang cara menjaga keharmonisan dan keutuhan dalam rumah tangga pada pasangan mandul? Dalam penelitian ini peneliti menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif dengan jenis penelitian fenomenologi, yang dalam hal ini menggunakan tiga tekhnik pengumpulan data yaitu, tekhnik wawancara, observasi dan teknik dokumentasi. Dari hasil dari penelitian menunjukkan: Pertama, upaya pasangan mandul dalam menjaga keharmonisan rumah tangganya dan usaha untuk mendapat keturunan, maka berbagai macam upaya yang dilakukan sampai mengangkat anak yang menurut kepercayaan sesepuh dapat mempercepat mendapat keturunan. Sedangkan dalam praktik menjaga kerukunan dan keutuhan rumah tangga mereka, adalah dengan bersosial, mengikuti kegiatan keagamaan dan itu semata-mata demi menjaga agar mereka dapat menerima dengan legowo pemberian dari Allah walau itu berupa kekurangan. Kedua, Dari berbagai macam refrensi hukum islam mulai dari al quran, hadits sampai UUP tidak ditemukan dalil khusus yang menjelaskan tentang tata cara hak menjaga kehaorminisan keluarga pada pasangan mandul, juga tidak ditemukannya penjelasan terhadap usaha dan upaya apa yang haerus dilakukan agar pasangan memiliki ketrurunan, disana hanya ada tentang hak dan kewajiban antara suami dan isteri, dan tentunya anjuran untuk memilih istri atau pasangan yang subur yang dapat memberikan banyak keturunan karena hal iti disukai oleh Rasulullah SAW. Oleh karenanya, penulis menyimpulkan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? 33B3 ??
?? m59A ??
?? m_033 ??
?? m_047 ??
?? m_059 ??
Divisions: Fakultas Syari'ah > Ahwal Al-Syakhshiyah
Depositing User: Mrs. Fatimah Aria Utami
Date Deposited: 19 Mar 2021 03:07
Last Modified: 19 Mar 2021 03:07
URI: http://etheses.iainmadura.ac.id/id/eprint/1116

Downloads

Downloads per month over past year

Origin of downloads

Actions (login required)

View Item View Item