Peran Womenpreneur dalam perspektif Islam guna meningkatkan perekonomian keluarga di Perumahan Sentol Regency Kec. Pademawu Kab. Pamekasan (study kasus kerupuk rajungan Ibu Suanarsih)

Fitriyanti, Dwi (2020) Peran Womenpreneur dalam perspektif Islam guna meningkatkan perekonomian keluarga di Perumahan Sentol Regency Kec. Pademawu Kab. Pamekasan (study kasus kerupuk rajungan Ibu Suanarsih). Diploma thesis, INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI MADURA.

[img] Text
Dwi Fitriyanti_20170703032055_Cover_ES.pdf

Download (25kB)
[img] Text
Dwi Fitriyanti_20170703032055_Lembar_Persetujuan_Pembimbing_ES.pdf

Download (168kB)
[img] Text
Dwi Fitriyanti_20170703032055_Lembar_Pengesahan_ES_1.pdf

Download (230kB)
[img] Text
Dwi Fitriyanti_20170703032055_Abstrak_ES.pdf

Download (186kB)
[img] Text
Dwi Fitriyanti_20170703032055_Daftar Isi_ES.pdf

Download (189kB)
[img] Text
Dwi Fitriyanti_20170703032055_BAB I_ES.pdf

Download (419kB)
[img] Text
Dwi Fitriyanti_20170703032055_BAB II_ES.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (556kB)
[img] Text
Dwi Fitriyanti_20170703032055_BAB III_ES.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (450kB)
[img] Text
Dwi Fitriyanti_20170703032055_BAB IV_ES.pdf

Download (576kB)
[img] Text
Dwi Fitriyanti_20170703032055_BAB V_ES.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (286kB)
[img] Text
Dwi Fitriyanti_20170703032055_Daftar Pustaka_ES.pdf

Download (416kB)
[img] Text
Dwi Fitriyanti_201701703032055_Surat_Pernyataan_Keaslian_Tulisan_ES.pdf

Download (216kB)

Abstract

Kata Kunci: Peran, Womenpreneur, Perekonomian Keluarga Melakukan usaha atau berbisnis dalam Islam merupakan hal yang perlu dianjurkan agar dapat hidup sejahtera dengan keberkahan. Islam memandang bisnis bukan hanya satu kegiatan mendapatkan keuntungan duniawi dan tujuan-tujuan untuk kepentingan pribadi, tapi juga bertujuan untuk kehidupan akhirat. Perkembangan di era digital saat ini sangat mempengaruhi banyak hal. Salah satunya maraknya para Perempuan yang mulai berbisnis, perempuan cenderung memiliki keunggulan dan kelemahan masing-masing dibandingkan dengan kaum pria tujuannya agar dapat meringankan beban kebutuhan keluarga. Penelitian ini bermaksud untuk mengetahui dua persoalan pokok, sehingga menghasilakan fokus penelitian. Pertama, Bagaimana pandangan ekonomia Islam terhadap peran Womanpreneur dalam meningkatkan perekonomian keluarga di Perumahan Sentol Regency Kec. Pademawu Kab. Pamekasan pada usaha kerupuk Rajungan Ibu Sunarsih; Kedua, Bagaimana dampak womenpreneur dalam meningkatkan perekonomian keluarga di Perumahan Sentol Regency Kec. Pademawu Kab. Pamekasan pada usaha kerupuk rajungan Ibu Sunarsih. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis kualitatif Deskriptif dan mengambil lokasi penelitian di Perumahan Sentol Regensy Kab. Pamekasan lokasi, sehingga penggalian data dalam penelitiaan ini menggunakan wawancara, observasi, dan dokumentasi. Penelitian ini termasuk penelitian kualitatif yaitu memahami fenomena tentang apa yang dialami oleh subjek penelitian, misalnya perilaku, persepsi, motivasi yang bertujuan untuk menganalisa dalam setiap aspek untuk mendalami fokus penelitian. Hasil penelitian sebagai berikut: Pertama, usaha kerupuk Rajungan Ibu Sunarsih tidaklah bertentangan dengan hukum islam, dimana seorang istri yang bekerja dianggap membantu suami dan salah satu wujud bakti membantu suami dalam menafkahi anak- anak mereka. Yang dimana hal tersebut mendapat izin dan restu suami sebelum melakukan kegiatan perdagangan dan banyak membantu memajukan perekonomian keluarga; Kedua Dampak womenpreneur dalam meningkatkan perekonomian keluarga di Perumahan Sentol Regency Kec. Pademawu Kab. Pamekasan pada usaha kerupuk rajungan Ibu Sunarsih, yaitu membantu perekonomian keluarga dan kesejahteraan masyarakat, terciptanya pemberdayaan sehingga dapat membantu keluarga dalam mencapai sejahtera

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? m_029 ??
?? m_193 ??
?? m_212 ??
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syari'ah
Depositing User: Mrs Elhamah Nandika Bintan
Date Deposited: 26 Mar 2021 03:00
Last Modified: 26 Mar 2021 03:00
URI: http://etheses.iainmadura.ac.id/id/eprint/1234

Downloads

Downloads per month over past year

Origin of downloads

Actions (login required)

View Item View Item