Peran Pemberian Hukuman (Punishment) Terhadap Siswa Dalam Membentuk Karakter Siswa di SD Plus Nurul Hikmah Pamekasan

Mansur, Mansur (2021) Peran Pemberian Hukuman (Punishment) Terhadap Siswa Dalam Membentuk Karakter Siswa di SD Plus Nurul Hikmah Pamekasan. Diploma thesis, INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI MADURA.

[img] Text
a) Mansur_ 20160701010100_ COVER_ PAI.Pdf.pdf

Download (92kB)
[img] Text
c) Mansur_20160701010100_Lembar_Persetujuan_Pembimbing_PAI.Pdf.pdf

Download (178kB)
[img] Text
d) Mansur_20160701010100_Lembar_Pengesahan_PAI.Pdf.pdf

Download (253kB)
[img] Text
e) Mansur_20160701010100_Abstrak_PAI.Pdf.pdf

Download (182kB)
[img] Text
f) Mansur_20160701010100_Daftar_Isi_PAI.Pdf.pdf

Download (91kB)
[img] Text
g) Mansur_20160701010100_BAB I_PAI.Pdf.pdf

Download (427kB)
[img] Text
h) Mansur_20160701010100_BAB II_PAI.Pdf.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (380kB)
[img] Text
i) Mansur_20160701010100_BAB III_PAI.Pdf.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (242kB)
[img] Text
j) Mansur_20160701010100_BAB IV_PAI.Pdf.pdf

Download (460kB)
[img] Text
k) Mansur_20160701010100_BAB V_PAI.Pdf.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (89kB)
[img] Text
l) Mansur_20160701010100_Daftar_Pustaka_PAI.Pdf.pdf

Download (296kB)
[img] Text
b) Mansur_20160701010100_Surat_Pernyataan Keaslian_Karya_dan_Persetujuan_Publikasi_PAI.Pdf.pdf

Download (239kB)

Abstract

Kata kunci: peran pemberian hukuman, membentuk karakter siswa Penelitian ini berupaya mengungkapkan pemberian hukuman (Punishment) yang diberikan oleh guru terhadap siswa di SD Plus Nurul Hikmah Pamekasan. Guru melakukan pemberian hukuman kepada siswa yang melakukan pelanggaran, dalam pemberian hukumannya adalah dengan melihat terhadapa pelamggarannya sehingga dalam pemberian hukumannya sesuai dengan pelanggarannya. Adapun tujuan dari pemberian hukuman ini terhadap siswa adalah bukan untuk kekerasan atau balas dendam akan tetapi agar siswa bisa berubah menjadi lebih baik dan tidak mengulangi kesalahannya lagi disamping itu pemberian hukuman seperti ini untuk menghindari dari kekerasan dalam pendidikan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian deskriptif. Informannya adalah kepala sekolah, guru, dan siswa di SD Plud Nurul Hikmah Pamekasan. Metode pengecekan keabsahan data diperoleh dengan perpanjangan keikut sertaan, ketekunan, pengamatan, dan triangulasi. Sedangkan tahapan-tahapan yang dilakukan peneliti dalam menganalisis data diantaranya reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Adapun fokus dalam penelitian skripsi yang saya buat adalah: Pertama: Bagaimana pelaksanaan pemberian hukuman (Punishment) terhadap siswa dalam membentuk karakter siswa di SD Plus Nurul Pamekasan? Kedua: Apa saja bentuk-bentuk hukuman (Punishment) yang diberikan guru pada siswa di SD Plus Nurul Hikmah Pamekasan? Ketiga: Bagaimana peran guru dalam pemberian hukuman (Punishment)terhadap siswa dalam membentuk karakter siswa di SD Plus Nurul Hikmah Pamekasan? Simpulan dari segi pemberian hukuman yang dilaksanakan guru di SD Plus Nurul Hikmah Pamekasan bahwa Guru memberikan hukuman kepada siswa yang melakukan pelanggaran alkan tetapi guru memberikan hukumannya sesuai dengan kesalahan yang dilakukna oleh sisiwa. Adapun jenis-jenis hukumannya adalah (a) apabila kesalahannya masuk pada ranah kecil maka yang mengambil tindakan adala guru yang mendapati siswa yang melakukan pelanggaran seperti di dalam kelas maka yang memberikan hukumannya adalah guru yang kebetulan menhagar di kelas itu. (b) memberikan tugas tambahan (c) pencatan di KKS. (d) pemanggilan wali murid apabila pelanggarannya masuk pada ranah berat atau besar. Pemberian hukuman bertujuan untuk memotivasi siswa agar memperbaiki kesalahan yang dilakukannya, dengan adanya hukuman siswa diharapkan mampu merenungkan kesalahannya

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? m71B ??
?? m71E ??
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Mrs Elhamah Nandika Bintan
Date Deposited: 03 May 2021 05:29
Last Modified: 03 May 2021 05:29
URI: http://etheses.iainmadura.ac.id/id/eprint/1358

Downloads

Downloads per month over past year

Origin of downloads

Actions (login required)

View Item View Item