Pengaruh Pengembangan Eduwisata Garam Terhadap Pendapatan Masyarakat (Studi di Desa Bunder Kecamatan Pademawu Kabupaten Pamekasan)

Silvia, Dwi Meta (2022) Pengaruh Pengembangan Eduwisata Garam Terhadap Pendapatan Masyarakat (Studi di Desa Bunder Kecamatan Pademawu Kabupaten Pamekasan). Diploma thesis, INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI MADURA.

[img] Text
Dwi Meta Silvia_18383032050_Cover_ES.pdf

Download (97kB)
[img] Text
Dwi Meta Silvia_18383032050_Lembar_Persetujuan_Pembimbing_ES.pdf

Download (59kB)
[img] Text
Dwi Meta Silvia_18383032050_Lembar_Persetujuan Pengesahan_ES.pdf

Download (111kB)
[img] Text
Dwi Meta Silvia_18383032050_Abstrak_ES.pdf

Download (195kB)
[img] Text
Dwi Meta Silvia_18383032050_Daftar_Isi_ES.pdf

Download (88kB)
[img] Text
Dwi Meta Silvia_18383032050_BAB I_ES.pdf

Download (470kB)
[img] Text
Dwi Meta Silvia_18383032050_BAB II_ES.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (376kB)
[img] Text
Dwi Meta Silvia_18383032050_BAB III_ES.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (452kB)
[img] Text
Dwi Meta Silvia_18383032050_BAB IV_ES.pdf

Download (620kB)
[img] Text
Dwi Meta Silvia_18383032050_BAB V_ES.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (264kB)
[img] Text
Dwi Meta Silvia_18383032050_Daftar_Pustaka_ES.pdf

Download (233kB)
[img] Text
Dwi Meta Silvia_18383032050_Surat_Pernyataan Keaslian_Karya_dan_Persetujuan Publikasi_ES.pdf

Download (134kB)

Abstract

Kata Kunci: Aksesibilitas Eduwisata, Sarana dan Prasarana Eduwisata, Promosi Eduwisata, Pendapatan Masyarakat Perkembangan pada sektor pariwisata selalu diperhatikan oleh pemerintah terutama untuk pariwisata baru seperti di Eduwisata Garam, Pamekasan. Eduwisata Garam ini dapat memberikan pengaruh terhadap perekonomian masyarakat yang ditunjukkan dengan perluasan lapangan pekerjaan, peluang usaha dan tambahan pendapatan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari faktor-faktor pengembangan dari Eduwisata Garam yaitu aksesibilitas, sarana dan prasarana serta promosi terhadap pendapatan masyarakat secara parsial maupun simultan. Jenis Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif melalui metode analisis regresi linear berganda dengan jumlah populasi sebanyak 55 orang. Penentuan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik nonprobability sampling yaitu sampling jenuh yang bersumber dari data primer berupa hasil kuesioner atau angket dan data sekunder melalui pengumpulan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel pengembangan Eduwisata Garam yaitu aksesibilitas, sarana dan prasarana serta promosi berpengaruh terhadap pendapatan masyarakat Bunder. Berdasarkan hasil uji t (uji parsial) diperoleh hasil aksesibilitas Eduwisata Garam berpengaruh secara signifikan terhadap pendapatan masyarakat Bunder yaitu nilai (2,230) > (2,007), sarana dan prasarana berpengaruh signifikan terhadap pendapatan masyarakat Bunder yaitu nilai (2,749) > (2,007), dan promosi Eduwisata Garam berpengaruh secara signifikan terhadap pendapatan masyarakat Bunder yaitu nilai (4,218) > (2,007). Hal ini juga ditunjukkan dengan masing-masing variabel memiliki nilai sig. < 0,05. Adapun hasil uji F (uji simultan) diperoleh hasil sig. 0,000 < 0,05 dan (30,585) > (3,179) Artinya, variabel aksesibilitas, sarana dan prasarana serta promosi Eduwisata Garam berpengaruh simultan terhadap pendapatan masyarakat Bunder

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? m_193 ??
?? m_212 ??
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syari'ah
Depositing User: Mrs Elhamah Nandika Bintan
Date Deposited: 14 Jun 2023 08:30
Last Modified: 14 Jun 2023 08:30
URI: http://etheses.iainmadura.ac.id/id/eprint/3552

Downloads

Downloads per month over past year

Origin of downloads

Actions (login required)

View Item View Item