Urgensi Pendidikan Karakter Terhadap Perkembangan Kecerdasan Emosional Siswa di SMK Mambaul Ihsan Prenduan Pragaan Sumenep

Karim, Fathol (2022) Urgensi Pendidikan Karakter Terhadap Perkembangan Kecerdasan Emosional Siswa di SMK Mambaul Ihsan Prenduan Pragaan Sumenep. Diploma thesis, INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI MADURA.

[img] Text
a. Fathol Karim_18381091038_Cover_BKI.pdf

Download (92kB)
[img] Text
c. Fathol Karim_18381091038_Lembar Persetujuan Pembimbing_BKI.pdf

Download (106kB)
[img] Text
d. Fathol Karim_18381091038_Lembar Pengesahan_BKI.pdf

Download (140kB)
[img] Text
e. Fathol Karim_18381091038_Abstrak_BKI.pdf

Download (147kB)
[img] Text
f. Fathol Karim_18381091038_Daftar Isi_BKI.pdf

Download (77kB)
[img] Text
g. Fathol Karim-18381091038-BAB I-BKI.pdf

Download (440kB)
[img] Text
h. Fathol Karim_18381091038_BAB II_BKI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (352kB)
[img] Text
i. Fathol Karim_18381091038_BAB III_BKI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (306kB)
[img] Text
j. Fathol Karim_18381091038_BAB IV_BKI.pdf

Download (386kB)
[img] Text
k. Fathol Karim_18381091038_BAB V_BKI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (10kB)
[img] Text
l. Fathol Karim_18381091038_Daftar Pustaka_BKI.pdf

Download (144kB)
[img] Text
b. Fathol Karim_18381091038_Surat Pernyataan Keaslian_BKI.pdf

Download (111kB)

Abstract

Kata Kunci : Pendidikan Karakter, Kecerdasan Emosional, Siswa Penelitian ini dilatar belakangi oleh kurangnya pendidikan karakter siswa sehingga mereka tidak dapat mengatur emosinya sendiri. Dengan penelitian ini diharapkan guru sebagai pencetak generasi tidak hanya mampu mencerdaskan intelektual saja akan tetapi juga mampu mencerdaskan emosional siswa. Adapun yang menjadi fokus penelitian dalam hal ini adalah (1) Bagaimana kondisi kecerdasan emosional siswa SMK Mamabaul Ihsan (2) Bagaimana penerapan pendidikan karakter terhadap perkembangan kecerdasan emosional siswa (3) Bagaimana urgensi pendidikan karakter terhadap kecerdasan emosional siswa di SMK mambaul Ihsan. Adapun tujuan dalam penelitian ini yaitu (1) Untuk mengetahui bagaimana kecerdasan emosional siswa SMK Mambaul Ihsan (2) Untuk mengetahui penerapan pendidikan karakter terhadap perkembangan kecerdasan emosional siswa SMK Mambaul Ihsan (3) Untuk mengetahui urgensi pendidikan karakter terhadap perkembangan kecerdasan emosional siswa SMK Mambaul Ihsan. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif, prosedur pengumpulan data yang digunakan oleh peneliti diantaranya observasi, wawancara, dan dokumentasi. Sedangkan untuk analisisnya, peneliti menggunakan teknik analisis deskriptif kualitatif, yaitu berupa uraian dan gambaran data-data yang terkumpul secara menyeluruh tentang keadaan yang sebenarnya. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa guru memiliki peran penting dalam peningkatan emosional siswa. Peran guru sebagai pendidik dalam meningkatkan emosional siswa di SMK Mambaul Ihsan yaitu dengan selalu membimbing atau memotivasi dan membina emosional siswa dengan mengisi kegiatan positif diluar kelas. Selain itu fasilitas yang sudah cukup memadai sering digunakan untuk kegiatan di sekolah. Dan rendahnya emosional siswa dapat diukur dengan seberapa maksimal pendidikan karakter yang diterapkan oleh gurunya, dan pendekat seorang guru terhadap siswanya juga sangat dibutuhkan baik didalam atau diluar kelas, karena jika pendidikan yang diterapkan kurang maksimal dan kurangnya pendekatan terhadap siswanya maka siswa akan sulit mengelola emosinya, memotivasi dirinya dan juga kurangnya rasa empati terhadap orang lain. jika pendidikan yang ditanamkan oleh guru sudah baik maka siswa akan mudah mengelola emosinya dengan baik disaat menghadapi permasalahan yang dianggapnya rumit.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Bimbingan dan Konseling Pendidikan Islam
Depositing User: Mrs Elhamah Nandika Bintan
Date Deposited: 13 Jun 2023 04:08
Last Modified: 13 Jun 2023 04:08
URI: http://etheses.iainmadura.ac.id/id/eprint/3655

Downloads

Downloads per month over past year

Origin of downloads

Actions (login required)

View Item View Item