Upaya Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Dengan Menggunakan Media Pembelajaran Film Pada Mata Pelajaran Sejarah Kebudayaan Islam Di MI Darul Hikmah Desa Bindang Kecamatan Pasean Kabupaten Pamekasan

Habiburrahman, Habiburrahman (2022) Upaya Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Dengan Menggunakan Media Pembelajaran Film Pada Mata Pelajaran Sejarah Kebudayaan Islam Di MI Darul Hikmah Desa Bindang Kecamatan Pasean Kabupaten Pamekasan. Diploma thesis, INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI MADURA.

[img] Text
HABIBURRAHMAN_18381011065_HALAMAN PERSETUJUAN_PAI.pdf

Download (64kB)
[img] Text
HABIBURRAHMAN_18381011065_HALAMAN PENGESAHAN_PAI.pdf

Download (87kB)
[img] Text
HABIBURRAHMAN_18381011065_ABSTRAK_PAI.pdf

Download (7kB)
[img] Text
HABIBURRAHMAN_18381011065_DAFTAR ISI_PAI.pdf

Download (116kB)
[img] Text
HABIBURRAHMAN_18381011065_BAB I_PAI.pdf

Download (422kB)
[img] Text
HABIBURRAHMAN_18381011065_BAB II_PAI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (468kB)
[img] Text
HABIBURRAHMAN_18381011065_BAB III_PAI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (402kB)
[img] Text
HABIBURRAHMAN_18381011065_BAB IV_PAI.pdf

Download (1MB)
[img] Text
HABIBURRAHMAN_18381011065_BAB V_PAI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (186kB)
[img] Text
HABIBURRAHMAN_18381011065_DAFTAR PUSTAKA_PAI.pdf

Download (403kB)
[img] Text
HABIBURRAHMAN_18381011065_KEASLIAN TULISAN_PAI.pdf

Download (64kB)

Abstract

Kata kunci: Motivasi Belajar, Media Pembelajaran Penelitian ini berlokasi di MI Darul Hikmah Desa Bindang Kecamatan Pasean Kabupaten Pamekasan. Penelitian ini dilatar belakangi tentang pentingnya motivasi siswa dalam belajar khususnya pada mata pelajaran sejarah, dimana siswa pada mata pelajaran sejarah biasanya kurang begitu tertarik mendengarkan sehingga guru dipaksa untuk lebih kreatif dalam belajar. Maka karena itu Di MI Darul Hikmah guru menggunakan media film untuk bisa meningkatkan motivasi siswa dalam belajar sejarah kebudayaan islam Dalam penelitian ini ada tiga fokus yang dikaji: pertama, bagaimana penggunaan media film pada pelajaran SKI di MI darul Hikmah Desa Bindang Kecamatan Pasean Kabupaten Pamekasan. Kedua, apa saja faktor pendukung dan penghambat dalam penggunaan media film pada mata pelajaran SKI Di MI darul Hikmah Desa Bindang Kecamatan Pasean Kabupaten Pamekasan. Tiga, bagaimana implikasi media film terhadap motivasi beajar siswa di Mi Darul Hikmah Desa Bindang Kecamatan Pasean Kabupaten Pamekasan Penelitian ini menggunakan metode kualitatif yaitu data yang memaparkan data secara deskriptif, sedangkan tekhnik pengumpulan data adalah observasi, wawancara, dan dokumentasi. Analisis data dengan melakukan reduksi data, display data dan menarik kesimpulan, data yang diperoleh di cek keabsahannya menggunakan triangulasi. Hasil penelitian menunjukkan: pertama, bagaimana penggunaan media film pada pelajaran SKI di MI darul Hikmah Desa Bindang Kecamatan Pasean Kabupaten Pamekasan. Yaitu: guru mengapsen siswa lalu guru memeberikan materi melalui penayangan film dan menyuruh siswa menyimak film sejarah guru sambil menjelaskan maksut dari film yang telah disimak siswa. Kedua, apa saja faktor pendukung dan penghambat dalam penggunaan media film pada mata pelajaran SKI Di MI darul Hikmah Desa Bindang Kecamatan Pasean Kabupaten Pamekasan. Yaitu faktor pendukungnya adalah semangat siswa dalam mendengarkan pembelajaran sedangkan faktor penghambatnya adalah kurangnya sarana seperti proyektor dan adanya suara yang mengganggu jalannya kegiatan belajar mengajar. , bagaimana implikasi media film terhadap motivasi beajar siswa di Mi Darul Hikmah Desa Bindang Kecamatan Pasean Kabupaten Pamekasan. Yaitu: pengunaan media film dalam upaya meningkatkan motivasi siswa adalah berdampak terhadap hasil belajar siswa.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: A General Works > AS Academies and learned societies (General)
B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Mr Imam Ghozali
Date Deposited: 12 Dec 2023 08:06
Last Modified: 12 Dec 2023 08:06
URI: http://etheses.iainmadura.ac.id/id/eprint/4613

Downloads

Downloads per month over past year

Origin of downloads

Actions (login required)

View Item View Item