Penerapan Model Kooperatif Tipe Group Investigation Dalam Pembelajaran Teks Laporan Hasil Observasi pada Siswa Kelas VII SMPN 2 Pegantenan

Zahroh, Sitti Fatimatus (2022) Penerapan Model Kooperatif Tipe Group Investigation Dalam Pembelajaran Teks Laporan Hasil Observasi pada Siswa Kelas VII SMPN 2 Pegantenan. Diploma thesis, INSTITIUT AGAMA ISLAM NEGERI MADURA.

[img] Text
Sitti Fatimatus Zahroh_18381072140_COVER_TBIN.pdf

Download (80kB)
[img] Text
SittiFatimatusZahroh_18381072140_HLMPERSETUJUAN_TBIN.pdf

Download (110kB)
[img] Text
SittiFatimatusZahroh_18381072140_HLMPengesahan_TBIN.pdf

Download (144kB)
[img] Text
Sitti fatimatus zahroh_18381072140_Abstrak_TBIN.pdf

Download (13kB)
[img] Text
Sitti Fatimatus Zahroh_18381072140_Daftar isi_TBIN.pdf

Download (74kB)
[img] Text
Sitti Fatimatus Zahroh_18381072140_BAB 1 _TBIN.pdf

Download (165kB)
[img] Text
Sitti Fatimatus Zahroh_18381072140_BAB 1_ TBIN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (155kB)
[img] Text
Sitti Fatimatus Zahroh_18381072140_BAB 3_ TBIN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (128kB)
[img] Text
Sitti Fatimatus Zahroh_18381072140_BAB 4_TBIN.pdf

Download (123kB)
[img] Text
Sitti Fatimatus Zahroh_18381072140_BAB 5_ TBIN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (14kB)
[img] Text
SittiFatimatusZahroh_18381072140_Dftarpustaka_TBIN.pdf

Download (126kB)
[img] Text
SittiFatimatusZahroh_18381072140_KslianTulisan_TBIN.pdf

Download (151kB)

Abstract

Kata kunci: pembelajaran, model kooperatif, group investigation Penelitian ini dilakukan karena model kooperatif tipe group investigation dalam pembelajaran teks laporan hasil observasi, yang merupakan salah satu pembelajaran ada di SMPN 2 Negeri Pegantenan menerapkan pembelajaran tersebut untuk memaksimalkan potensi siswa dalam mengikuti pembelajara supaya tercipta lingkungan belajar yang aktif dan budaya akademik yang baik. Berdasarkan konteks penelitian, fokus dalam penelitian ada 3 di antaranya: Bagaimana penerapan model kooperatif tipe group investigation pada pembelajaran teks laporan hasil observasi pada siswa di kelas VII SMPN 2 Negeri Pegantenan. Apa saja kendala yang dihadapi oleh guru pada siswa di kelas VII SMPN 2 Negeri Pegantenan. Bagaimana solusi guru dalam menerapkan model kooperatif tipe group investigation dalam pembelajaran teks laporan hasil observasi pada siswa di kelas VII SMPN 2 Negeri Pegantenan. Hasil penelitian sesuai dengan tujuan yang sudah disusun, penelitian ini menggunakan jenis penelitian kualitatif dengan metode wawancara, observasi dan dokumentasi untuk memperoleh data. Hasil penelitian, menunjukkan bahwa: Pertama, penerapan model kooperatif tipe group investigation Teks laporan hasil observasi pada siswa kelas VII di SMPN 2 Pegantenan ada tiga tahap yaitu : kegiatan awal, kegiatan inti, dan kegiatan penutup. Kedua kendala dalam penerapan model kooperatif tipe group investigation pada siswa kelas VII SMPN 2 Pegantenan guru kurang persiapan diri, kurang interaksi dalam pelajaran, kurang disiplin, perilaku siswa yang beragam. Ketiga solusi guru dalam menerapkan model kooperatif tipe group investigation pada siswa kelas VII SMPN 2 Pegantenan kurang persiapan diri, kurang interaksi diri dalam pelajaran, kurang disiplin maka solusinya guru harus memahami karakter perilaku setiap murid dan siswa dalam melakukan kegiatan dan siswa tidak kondusif dan seorang guru juga harus terampil dalam mengelola kelas sesuai karakteristik siswa, guru harus bersikap hangat dan meningkatkan keaktifan siswa dalam belajar, guru harus mengajar siswanya disiplin dengan baik pasti akan terasa lebih mudah dibandingkan siswa tidak disiplin, guru harus melihat siswa kurang baik dikelas, seperti suka tidur dikelas, ribut, atau tidak memperhatikan penjelasan guru. Bantu supaya siswa menjalankan pembeljaran dengan lebih baik dan lebih konstrasi dikelas.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Tadris Bahasa Indonesia
Depositing User: Mrs Elhamah Nandika Bintan
Date Deposited: 11 Dec 2023 04:41
Last Modified: 11 Dec 2023 04:41
URI: http://etheses.iainmadura.ac.id/id/eprint/4764

Downloads

Downloads per month over past year

Origin of downloads

Actions (login required)

View Item View Item