Pengembangan Objek Wisata Kampung Durian Dalam Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat di Desa Tebul Timur Kecamatan Pegantenan Kabupaten Pamekasan

Isabela, Intan Wulandari (2024) Pengembangan Objek Wisata Kampung Durian Dalam Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat di Desa Tebul Timur Kecamatan Pegantenan Kabupaten Pamekasan. Diploma thesis, INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI MADURA.

[img] Text
Intan Wulandari Isabela_2038302021_cover_ES.pdf

Download (212kB)
[img] Text
Intan Wulandari Isabela_20383032021_lembar persetujuan, lembar pengesahan, lembar pernyataan keaslian tulisan_ES.pdf

Download (594kB)
[img] Text
Intan Wulandari Isabela_20383032021_lembar pengesahan_ES.pdf

Download (184kB)
[img] Text
Intan Wulandari Isabela_20383032021_abstrak_ES.pdf

Download (185kB)
[img] Text
Intan Wulandari Isabela_20383032021_daftar isi_ES.pdf

Download (493kB)
[img] Text
Intan Wulandari Isabela_20383032021_bab 1_ES.pdf

Download (566kB)
[img] Text
Intan Wulandari Isabela_20383032021_bab 2_ES.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (462kB)
[img] Text
Intan Wulandari Isabela_20383032021_bab 3_ES.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (289kB)
[img] Text
Intan Wulandari Isabela_20383032021_bab 4_ES.pdf

Download (472kB)
[img] Text
Intan Wulandari Isabela_20383032021_bab 5_ES.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (196kB)
[img] Text
Intan Wulandari Isabela_20383032021_daftar pustaka_ES.pdf

Download (316kB)
[img] Text
Intan Wulandari Isabela_20383032021_lembar penyataan keaslian tulisan_ES.pdf

Download (148kB)

Abstract

Kata Kunci: Pengembangan Objek Wisata, Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat. Pemberdayaan merupakan aspek penting dalam pengembangan objek wisata. Hal ini dikarenakan pengembangan objek wisata banyak memanfaatkan sumber daya yang dimiliki oleh masyarakat. Masyarakat juga memiliki peran yang penting untuk menunjang keberhasilan pengembangan wisata kampung durian sehingga masyarakat yang tidak berdaya perlu diberdayakan untuk meciptakan kemandirian dan kesejahteraaan ekonomi masyarakat. Dari uraian diatas, maka penelitian ini memfokuskan kepada dua hal. Pertama, Bagaimana kondisi masyarakat sebelum adanya pemberdayaan? Kedua, bagaimana potensi pengembangan objek wisata kampung durian di desa tebul-timur? ketiga, bagaimana langkahlangkah pengembangan objek wisata kampung durian dalam pemberdayaan ekonomi masyarakat? Penelitian ini termasuk jenis penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif, Penelitian kualitatif adalah penelitian yang bermaksud memamhami tentang fenomena apa yang dialami oleh subjek penelitian. Sedangkan pendekatan deskriptif adalah prosedur penelitian yang menghasilkan data deskriptif berupa kata-kata tertulis atau lisan dari orang-orang dan perilaku yang diamati. Teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. Sedangkan pengecekan keabsahan data dilakukan melalui triangulasi sumber. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pertama, kondisi masyarakt sebelum adanya pemberdayaan hanya sebagai petani dan buruh rata-rata lahan pertanian hanya menumpang, tidak mempunyai lahan pertanian sendiri. kedua, potensi pengembangan objek wisata kampung durian didesa tebul timur yaitu terdapat potensi wisata alam pesawahan, wisata perbukitan, bibit durian, dan gazebo, serta musik daul dan dari potensi tersebut akan menjadikan daya tarik wisatawan. ketiga, langkah-langkah pengembangan objek wisata kampung durian dalam pemberdayaan ekonomi masyarakat yaitu pemilihan seleksi lokasi dilakukan dengan cara memilih lokasi yang sesuai untuk wisata pesawahan dan perbukitan serta bibit durian, untuk sosialisasi pemberdayaan masyarakat dilakukan dengan cara mensosialisasikan kepada masyarakat sekitar dan masyarakat luar untuk memperkenalkan wisata alam pesawahan dan wisata perbukitan yang berada disekitar wisata. Untuk proses pemberdayaan sangat melibatkan penuh kepada masyarakat seperti potensi bibit durian, gazebo dan musik daul dilakukan secara bersama. Langkah terakhir pemandirian masyarakat yaitu masyarakat tidak terus menerus diberikan bantuan, dengan adanya bibit durian masyarakat bisa mandiri dengan bekerja

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syari'ah
Depositing User: Mrs Elhamah Nandika Bintan
Date Deposited: 25 Jun 2024 02:21
Last Modified: 25 Jun 2024 02:21
URI: http://etheses.iainmadura.ac.id/id/eprint/5558

Downloads

Downloads per month over past year

Origin of downloads

Actions (login required)

View Item View Item