Pengaruh Komunikasi dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan BMT NU Se Kabupaten Pamekasan

Yuliatin, Yuliatin (2021) Pengaruh Komunikasi dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan BMT NU Se Kabupaten Pamekasan. Diploma thesis, INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI MADURA.

[img] Text
Yuliatin_20170703022229_Cover_PBS.pdf

Download (199kB)
[img] Text
Yuliatin_20170703022229_Lembar_Persetujuan_Pembimbing_PBS.pdf.pdf

Download (788kB)
[img] Text
Yuliatin_20170703022229_Lembar Pengesahan_PBS.pdf.pdf

Download (543kB)
[img] Text
Yuliatin_20170703022229_DAFTAR ISI_PBS.pdf

Download (82kB)
[img] Text
Yuliatin_20170703022224_BAB I_PBS.pdf

Download (450kB)
[img] Text
Yuliatin_20170703022224_BAB II_PBS.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (293kB)
[img] Text
Yuliatin_20170703022224_BAB III_PBS.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (629kB)
[img] Text
Yuliatin_2017070302229_BAB IV_PBS.pdf

Download (765kB)
[img] Text
Yuliatin_20170703022229_BAB V_PBS.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (198kB)
[img] Text
Yuliatin_2017070302229_DAFTAR PUSTAKA_PBS.pdf

Download (310kB)
[img] Text
Yuliatin_20170703022229_Surat Pernyataan Keaslian_Karya_dan_Persetujuan Publikasi_PBS.pdf

Download (935kB)

Abstract

Kata Kunci : Komunikasi, Motivasi, dan Kinerja Karyawan Komunikasi dan motivasi sangat berpengaruh terhadap sumber daya manusia khususnya karyawan yang bersinggung langsung terhadap konsumen. Sehubungan dengan hal tersebut, maka perlu kiranya dalam suatu lembaga keuangan khususnya di BMT NU Jatim untuk terus menjalin komunikasi secara intense dengan para karyawan, dengan tujuan untuk memotivasi para karyawannya agar bersedia memberikan kontribusinya secara maksimal bagi kepentingan pencapaian tujuan lembaga keuangan. Berdasarkan hal tersebut, maka Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan mengetahui ada tidaknya pengaruh komunikasi (X1) dan motivasi (X2) terhadap kinerja karyawan (Y) BMT NU Jatim Se Kabupaten Pamekasan Jenis penelitian yang digunakan adalah kuantitatif korelasi dan memiliki tiga variabel yaitu variabel independen yaitu komunikasi dan motivasi. Dan variabel dependen yaitu Kinerja Karyawan. Untuk mengetahui hubungan antara variabel menggunakan analisis regresi linear berganda. Adapun cara pengambilan sampel dalam penelitian ini peneliti menjadikan semua karyawan BMT NU Jatim yang ada di Pamekasan sebagi sampel, yaitu sebanyak 44 responden. Berdasarkan Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel komunikasi (X1) berpengaruh terhadap kinerja karyawan dengan memperoleh t hitung sebesar (2,497 > 2,019) dengan taraf signifikansi sebesar (0,017 < 0.05). variabel motivasi(X2) berpengaruh terhadap kinerja karyawan dengan memperoleh t hitung sebesar (5,612 > 2,019) dengan taraf signifikansi sebesar (0,000 < 0,05). Semua variabel yang terdiri dari komunikasi (X1) dan motivasi (X2) secara simultan berpengaruh terhadap kinerja karyawan (Y) dengan nilai F hitung sebesar 22.500 > F tabel sebesar 3,22. dengan taraf signifikansi sebesar 0,000 < 0,05.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? m20B ??
?? m73C ??
?? m_170 ??
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syari'ah
Depositing User: Mrs Elhamah Nandika Bintan
Date Deposited: 03 May 2021 05:34
Last Modified: 03 May 2021 05:34
URI: http://etheses.iainmadura.ac.id/id/eprint/1375

Downloads

Downloads per month over past year

Origin of downloads

Actions (login required)

View Item View Item