Manajemen Pembelajaran PAUD Pada Masa Pandemi COVID-19 Di TK Ar-Rahman Pademawu Barat Kabupaten Pamekasan

Maghfirooh, Annisa Yulia (2022) Manajemen Pembelajaran PAUD Pada Masa Pandemi COVID-19 Di TK Ar-Rahman Pademawu Barat Kabupaten Pamekasan. Undergraduate thesis, Institut Agama Islam Negeri Madura.

[img] Text
1. Annisa Yulia Maghfiroh_18381062013_COVER_PIAUD.pdf

Download (276kB)
[img] Text
3. Annisa Yulia Maghfiroh_18381062013_HALAMAN PERSETUJUAN_PIAUD.pdf

Download (155kB)
[img] Text
4. Annisa Yulia Maghfiroh_18381062013_LEMBAR PENGESAHAN_PIAUD.pdf

Download (178kB)
[img] Text
5. Annisa Yulia Maghfiroh_18381062013_ABTRAK_PIAUD.pdf

Download (203kB)
[img] Text
6. Annisa Yulia Maghfiroh_18381062013_DAFTAR_ISI_PIAUD.pdf

Download (90kB)
[img] Text
7. Annisa Yulia Maghfiroh_18381062013_BAB I_PIAUD.pdf

Download (295kB)
[img] Text
8. Annisa Yulia Maghfiroh_18381062013_BAB II_PIAUD.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (376kB)
[img] Text
9. Annisa Yulia Maghfiroh_18381062013_BAB III_PIAUD.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (227kB)
[img] Text
10. Annisa Yulia Maghfiroh_18381062013_BAB IV_PIAUD.pdf

Download (598kB)
[img] Text
11. Annisa Yulia Maghfiroh_18381062013_BAB V_PIAUD.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (92kB)
[img] Text
12. Annisa Yulia Maghfiroh_18381062013_Daftar_Pustaka_PIAUD.pdf

Download (116kB)
[img] Text
2. Annisa Yulia Maghfiroh_18381062013_KEASLIAN TULISAN_PIAUD.pdf

Download (92kB)

Abstract

Kata Kunci: Manajemen, Pembelajaran PAUD, Masa Pandemi COVID-19 Penelitian ini dilatar belakangi oleh keterkaitan peneliti dalam mengungkapkan yang dilakukan oleh pihak TK Ar-Rahman Pademawu Barat Kabupaten Pameksan dalam manajemen pembelajaran PAUD pada masa pandemi covid-19 dengan demikian penelitian ini akan berusaha untuk mengetahui bagaimana Manajemen Pembelajaran PAUD Pada Masa Pandemi COVID-19 Di TK Ar-Rahman Pademawu Barat Kabupaten Pamekasan. Berdasarkan hal tersebut maka terdapat empat fokus yang menjadi kajian dalam penelitian ini, yaitu: Bagaimana perencanaan pembelajaran di TK Ar-Rahman pada masa pandemi covid-19? Bagaimana pengorganisasian pembelajaran di TK ArRahman pada masa pandemi covid-19? Bagaimana pelaksanaan pembelajaran di TK Ar-Rahman pada masa pandemi covid-19? Bagaimana evaluasi pembelajaran di TK Ar-Rahman pada masa pandemi covid-19? Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif Adapun pendekatannya yang digunakan dalam penelitian ini yaitu pendekatan kualitatif. Data yang diperoleh dari penelitian ini, yaitu dengan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pertama, perencanaan pembelajaran di TK Arrahman pada masa pandemi covid-19 adalah dimulai dengan membuat rencana pelaksanaan pembelajaran mingguan (RPPM), rencana pelaksaan pembelajaran ini dibuat sangat sederhana karena itu para dewan guru merencanakan RPPM sebagai acuan pembelajaran sehari-hari. Kemudian merencanakan model pembelajaran, metode pembelajaran, serta merencanakan penyusunan ruang kelas yang sesuai dengan masa pandemi covid-19. Kedua, pengorganisasian pembelajaran di TK Arrahman pada masa pandemi covid-19 ialah diawali dengan adanya rapat sebelum tahun ajaran baru maupun semester baru dimulai. Setelah adanya pembagian tugas oleh kepala sekolah selanjutnya guru mulai mengatur proses pembelajaran sesuai dengan perencanaan yang telah dibuat. Ketiga, pelaksanaan pembelajaran di TK Arrahman pada masa pandemi covid-19 yaitu dilaksanakan secara tatap muka dengan mematuhi protokol kesehatan. Dalam pelaksanaan pembelajaran tersebut menggunakan model pembelajaran klasikal dan metode pembelajaran bernyanyi, bercerita, serta demonstrasi. Keempat, evaluasi pembelajaran di TK Ar-rahman pada masa pandemi covid-19 yaitu menggunakan instrument evaluasi pembelajaran berupa non tes yang berupa pemberian tugas, catatan anekdot, observasi (pengamatan) yang dilakukan setiap hari didalam kelas maupun di luar kelas, dan penilaian hasil karya.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB2361 Curriculum
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Islam Anak Usia Dini
Depositing User: Mr. Qori` wahyudi
Date Deposited: 23 Feb 2023 03:19
Last Modified: 23 Feb 2023 03:19
URI: http://etheses.iainmadura.ac.id/id/eprint/4057

Downloads

Downloads per month over past year

Origin of downloads

Actions (login required)

View Item View Item