Izzah, Iftitahul (2022) Penggunaan Media Dua Dimensi Berbasis Gambar untuk Aktivitas Belajar Siswa dalam Pembelajaran IPA di Kelas IV SDN Taraban. Diploma thesis, INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI MADURA.
Text
a) Iftitahul Izzah_20160701050031_Cover_PGMI.pdf Download (81kB) |
|
Text
c) Iftitahul Izzah_20160701050031_Lembar_Persetujuan_Pembimbing_PGMI.pdf Download (97kB) |
|
Text
d) Iftitahul Izzah_20160701050031_Lembar_Pengesahan_PGMI.pdf Download (55kB) |
|
Text
e) Iftitahul Izzah_20160701050031_Abstrak_PGMI.pdf Download (32kB) |
|
Text
f) Iftitahul Izzah_20160701050031_Daftar Isi_PGMI.pdf Download (96kB) |
|
Text
g) Iftitahul Izzah_20160701050031_BAB I_PGMI.pdf Download (144kB) |
|
Text
h) Iftitahul Izzah_20160701050031_BAB II_PGMI.pdf Restricted to Repository staff only Download (181kB) |
|
Text
i) Iftitahul Izzah_20160701050031_BAB III_PGMI.pdf Restricted to Repository staff only Download (67kB) |
|
Text
j) Iftitahul Izzah_20160701050031_BAB IV_PGMI.pdf Download (169kB) |
|
Text
k) Iftitahul Izzah_20160701050031_BAB V_PGMI.pdf Restricted to Repository staff only Download (35kB) |
|
Text
l) Iftitahul Izzah_20160701050031_Daftar Pustaka_PGMI.pdf Download (164kB) |
|
Text
b) Iftitahul Izzah_20160701050031_Surat_Pernyataan Keaslian_Karya_dan_Persetujuan Publikasi_PGMI.pdf Download (55kB) |
Abstract
Kata Kunci: Media Dua Dimensi Berbasis Gambar, Aktifitas Belajar Siswa Sekolah dasar SDN Taraban memiliki sedikit sekali penggunaan media dua dimensi yang membuat siswa tidak antusias dalam belajar. Media dua dimensi adalah sebutan umum untuk alat peraga yang hanya memiliki ukuran panjang dan lebar yang berada pada satu bidang datar. media dua dimensi dapat membantu guru agar dapat meningkatkan pemahaman siswa dalam aktivitas belajar sehingga dapat memperoleh hasil belajar yang maksimal. Dengan demikian media dalam aktivitas belajar sangat diperlukan agar siswa tertarik dan bersemangat mengikuti pelajaran. Berdasarkan permasalahan di atas maka terdapat dua tujuan dalam penelitian ini, yaitu: Pertama untuk mengetahui penggunaan media dua dimensi berbasis gambar untuk aktifitas belajar siswa, Kedua untuk mendeskripsikan apa saja fakkor pendukung dan faktor penghambat penggunaan media dua dimensi gambar untuk aktifitas belajar siswa. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif. Sumber data yang diperoleh melalui wawancara, observasi dan dokumentasi. Informasinya adalah Kepala sekolah, Guru, dan siswa. Sedangkan pengecekan keabsahan data menggunakan triangulasi sumber dan metode. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: pertama penggunaan media dua dimensi berbasis gambar sangat diperlukan guru agar dapat membantu proses belajar dikelas berjalan dengan baik dan menyenagkan, media gambar dapat mempermudah siswa yang lemah dan lambat dalam memahami atau menerima materi pembelajaran yang disampaikan oleh guru dan media gambar juga mampu memberikan penjelasan secara detail dalam bentuk gambar yang nyata dan media gambar mudah didapat. Kedua faktor pendukung penggunaan media berbasis gambar untuk aktifitas belajar siswa yaitu: profesionalitas guru, respon siswa, kesabaran dan ketelatenan guru, sedangkan faktor penghambat penggunaan media berbasis gambar untuk aktifitas belajar siswa yaitu: Profesionalitas guru, Ukuran yang terbatas untuk kelompok besar, sarana dan prasarana
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | A General Works > AS Academies and learned societies (General) L Education > L Education (General) L Education > LB Theory and practice of education |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah |
Depositing User: | Mr Imam Ghozali |
Date Deposited: | 11 Dec 2023 04:19 |
Last Modified: | 11 Dec 2023 04:19 |
URI: | http://etheses.iainmadura.ac.id/id/eprint/4697 |
Downloads
Downloads per month over past year
Origin of downloads
Actions (login required)
View Item |