Pengaruh Media Powerpoint Terhadap Hasil Belajar pada Mata Pembelajaran Matematika Kelas III SDN Sumedangan 3 Pamekasan

miftahorrahmah, Ira (2023) Pengaruh Media Powerpoint Terhadap Hasil Belajar pada Mata Pembelajaran Matematika Kelas III SDN Sumedangan 3 Pamekasan. Diploma thesis, INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI MADURA.

[img] Text
a) Ira Miftahorrahmah_19381052039_ Sampul_PGMI.pdf.pdf

Download (1MB)
[img] Text
b) Ira Miftahorrahmah_19381052039_ Halaman Persetujuan_PGMI.pdf.pdf

Download (43kB)
[img] Text
c) Ira Miftahorrahmah_19381052039_ Halaman Pengesahan_PGMI.pdf.pdf

Download (63kB)
[img] Text
d)Ira Miftahorrahmah_19381052039_ Abstrak_PGMI.pdf

Download (46kB)
[img] Text
f) Ira Miftahorrahmah_19381052039_ DAFTAR ISI_PGMI.pdf.pdf

Download (993kB)
[img] Text
g) Ira Miftahorrahmah_19381052039_ BAB I_PGMI.pdf.pdf

Download (1MB)
[img] Text
h) Ira Miftahorrahmah_19381052039_ BAB II_PGMI.pdf.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
i)Ira Miftahorrahmah_19381052039_ BAB IIII_PGMI.pdf.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
j)Ira Miftahorrahmah_19381052039_ BAB IV_PGMI.pdf.pdf

Download (1MB)
[img] Text
k)Ira Miftahorrahmah_19381052039_ BAB V_PGMI.pdf.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
l)Ira Miftahorrahmah_19381052039_ Daftr_Pustaka_PGMI.pdf.pdf

Download (1MB)
[img] Text
m) Ira Miftahorrahmah_19381052039_ Pernyataan Tulisan Keaslian_PGMI.pdf.pdf

Download (61kB)

Abstract

Kata Kunci : Media Powerpoint, Hasil Belajar, Matematika Matematika merupakan mata pelajaran yang dianggap sulit sehingga menjadi penyebab kurangnya pemahaman konsep siswa terhadap materi yang disampaikan. Oleh karena itu diperlukan media pembelajaran yang dapat mengubah persepsi siswa tentang matematika. Sala satu media pembelajaran yang dapat digunakan adalah menggunkan media powerpoint. Media Powerpoint adalah sebuah program yang digunakan oleh seseorang untuk melakukan sebuah presentasi yang gunanya untuk di tampilkan ke semua orang agar terlihat lebih menarik dan berbeda, tidak terlalu monoton dengan diskusi saja. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah adakah pengaruh media powerpoint terhadap hasil belajar matematika kelas III SDN Sumedangan 3 Pamekasan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh media powerpoint terhadap hasil belajar matematika kelas III SDN.Sumedangan 3 Pamekasan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan jenis penelitian ini adalah jenis penelitian pretest dan posttest. Sumber data yang diperoleh melalui instrumen tes dan dokumentasi. Sedangkan pembuktian hipotesis menggunakan uji validitas, reabilitas, normalitas, homogenitas, dan uji t.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: A General Works > AS Academies and learned societies (General)
L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: Mr Imam Ghozali
Date Deposited: 10 Jul 2024 02:02
Last Modified: 10 Jul 2024 02:02
URI: http://etheses.iainmadura.ac.id/id/eprint/6147

Downloads

Downloads per month over past year

Origin of downloads

Actions (login required)

View Item View Item