Strategi Guru Dalam Menerapkan Pembelajaran Baca Tulis Hitung menggunakan metode picture and picture kelas 2 di SDN Candiburung 1 Proppo Pamekasan

Azkiya’, Nur (2023) Strategi Guru Dalam Menerapkan Pembelajaran Baca Tulis Hitung menggunakan metode picture and picture kelas 2 di SDN Candiburung 1 Proppo Pamekasan. Diploma thesis, INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI MADURA.

[img] Text
Nur Azkiya'_19381052024_Cover_PGMI.pdf

Download (213kB)
[img] Text
Nur Azkiya'_19381052024_Lembar Persetujuan Pembimbing_PGMI.pdf

Download (189kB)
[img] Text
Nur Azkiya'_19381052024_Halaman Pengesahan.pdf

Download (329kB)
[img] Text
Nur Azkiya'_19381052024_Abstrak_PGMI.pdf

Download (170kB)
[img] Text
Nur Azkiya'_19381052024_Daftar Isi_PGMI.pdf

Download (101kB)
[img] Text
Nur Azkiya'_19381052024_Bab I_PGMI.pdf

Download (331kB)
[img] Text
Nur Azkiya'_19381052024_Bab II_PGMI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (371kB)
[img] Text
Nur Azkiya'_19382052024_Bab III_PGMI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (259kB)
[img] Text
Nur Azkiya'_19381052024_Bab IV_PGMI.pdf

Download (321kB)
[img] Text
Nur Azkiya'_19381052024_Bab V_PGMI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (96kB)
[img] Text
Nur Azkiya'_19381052024_Daftar Pustaka_PGMI.pdf

Download (92kB)
[img] Text
Nur Azkiya'_19381052024_Pernyataan Keaslian Tulisan_PGMI.pdf

Download (176kB)

Abstract

Kata kunci: Calistung, Picture and picture Salah satu strategi guru dalam menerapkan pembelajaran baca tulis hitung menggunakan metode picture an picture kelas 2 seorang guru dalam mengelola proses belajar mengajar didalam kelas agar berjalan dengan baik sesuai dengan metode yang diterapkan oleh guru. Menurut penjelasan kepala sekolah di SDN Candiburung 1 Proppo Pamekasan bahwa, guru disana sudah menerapkan pembelajaran baca tulis hitung menggunakan metode pictue and picture dalam membantu siswa mudah mengingat, merefleksi dan total respon yang baik di kelas dengan menggunakan metode picture and picture kelas 2. Hal tersebut merupakan Strategi guru sendiri namun penelitian ini menganalisis apa yang dimaksud calistung dan picture and picture tersebut. Adapun dua fokus penelitian dalam penelitian ini. Pertama, bagaimana strategi guru dalam menerapkan pembelajaran baca tulis hitung (CALISTUNG) menggunakan metode picture and picture kelas 2 di SDN Candiburung 1 Proppo Pamekasan. Kedua, apa saja faktor pendukung dan penghambat strategi guru dalam menerapkan pembelajaran baca tulis hitung (CALISTUNG) menggunakan metode picture and picture kelas 2 di SDN Candiburung 1 Proppo Pamekasan. Penelitian ini berujuan untuk menganalisis strategi guru dalam menerapkan pembelajaran baca tulis hitung menggunakan metode picture an picture di SDN Candiburung 1. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian deskriftif. Penelitian memperoleh data dari observasi, wawancara, dan dokmentasi. Informan penelitian ini adalah seorang guru kelas, kepala sekolah, dan siswa di SDN Candiburung 1. Sedangkan untuk pengecekan keabsahan data dan kekuatapegamatan yaitu menggunakan triangulasi sumber dan metode. Berdasarkan hasil penelitian. pertama, guru menyiapkan tema dengan tujuan dalam proses pembelajaran terarah sebagaimana mestinya, guru menyiapkan media pembelajaran picture and picture sebagai media untuk melaksanakan pembelajaran calistung, guru membagi kelompok pada siswa yang pintar dan yang tidak dengan disamaratakan sehingga siswa yang tidak mampu dapat dibantu oleh siswa yang mampu, guru memberikan stimulus untuk merangsang siswa, guru meminta siswa untuk mengamati sekaligus mendiskusikan apa yang telah dipelajari, setelah berdikusi perwakilan dari setiap kelompok saya meminta maju untuk menyampaikan hasil dari diskusi dengan kelompoknya. Kedua faktor pendukung dan penghambatnya adalah Faktor pendukungnya yaitu adanya dukungan dari guru kelas 2 yang mendesain metode pembelajaran yang dapat menarik perhatian siswa dan antusias siswa terkait pembelajaran calistung sedangkan faktor penghambatnya adalah masih terdapat siswa yang malas untuk belajara sehingga dapat mengganggu temanya untuk belajar.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: A General Works > AS Academies and learned societies (General)
L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: Mr Imam Ghozali
Date Deposited: 09 Jul 2024 02:11
Last Modified: 09 Jul 2024 02:11
URI: http://etheses.iainmadura.ac.id/id/eprint/6177

Downloads

Downloads per month over past year

Origin of downloads

Actions (login required)

View Item View Item