Pengaruh ROA, BOPO, dan NPF terhadap Tingkat Bagi Hasil Deposito Mudharabah Pada BPRS di Indonesia Periode 2017-2020

Saputri, Diana Eka (2021) Pengaruh ROA, BOPO, dan NPF terhadap Tingkat Bagi Hasil Deposito Mudharabah Pada BPRS di Indonesia Periode 2017-2020. Diploma thesis, INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI MADURA.

[img] Text
Diana Eka Saputri_18383022047_Cover_PBS.pdf

Download (54kB)
[img] Text
Diana Eka Saputri_18383022047_Lembar_Persetujuan_Pembimbing_PBS.pdf

Download (113kB)
[img] Text
Diana Eka Saputri_18383022047_Lembar Pengesahan_PBS.pdf

Download (128kB)
[img] Text
Diana Eka Saputri_18383022047_Abstrak_PBS.pdf

Download (87kB)
[img] Text
Diana Eka Saputri_18383022047_Daftar_Isi_PBS.pdf

Download (11kB)
[img] Text
Diana Eka Saputri_18383022047_BAB I_PBS.pdf

Download (426kB)
[img] Text
Diana Eka Saputri_18383022047_BAB II_PBS.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (453kB)
[img] Text
Diana Eka Saputri_18383022047_BAB III_PBS.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (474kB)
[img] Text
Diana Eka Saputri_18383022047_BAB IV_PBS.pdf

Download (915kB)
[img] Text
Diana Eka Saputri_18383022047_BAB V_PBS.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (92kB)
[img] Text
Diana Eka Saputri_18383022047_Daftar_Pustaka_PBS.pdf

Download (240kB)
[img] Text
Diana Eka Saputri_18383022047_Pernyataan Keaslian_PBS.pdf

Download (235kB)

Abstract

Kata Kunci: ROA, BOPO, NPF, Bagi Hasil, Deposito Mudharabah Penentuan kebijakan tingkat bagi hasil deposito mudharabah ditentukan berdasarkan beberapa faktor, salah satunya dengan cara melihat kesehatan bank berdasarkan rasio keuangan. Rasio keuangan yang dapat digunakan yaitu rasio ROA, rasio BOPO dan rasio NPF. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh ROA terhadap tingkat bagi hasil deposito mudharabah pada BPRS di Indonesia Periode 2017-2020, kedua, untuk menguji pengaruh BOPO terhadap tingkat bagi hasil deposito mudharabah pada BPRS di Indonesia Periode 2017- 2020, ketiga, untuk menguji pengaruh NPF terhadap tingkat bagi hasil deposito mudharabah pada BPRS di Indonesia Periode 2017-2020, dan keempat, untuk menguji pengaruh ROA, BOPO, dan NPF terhadap tingkat bagi hasil deposito mudharabah pada BPRS di Indonesia Periode 2017-2020. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan menggunakan data sekunder berupa hasil laporan keuangan tahunan BPRS pada tahun 2017- 2020. Teknik penentuan sampel yang digunakan yaitu teknik purposive sampling, dan terdapat 107 BPRS di Indonesia yang dijadikan sampel. Objek penelitian ini adalah BPRS di Indonesia. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah Uji Asumsi Klasik dan Uji Hipotesis. Teknik pengumpulan data bersifat dokumenter dari situs resmi Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Hasil penelitian menjelaskan bahwa : Pertama, ROA tidak berpengaruh terhadap tingkat bagi hasil deposito mudharabah pada BPRS di Indonesia dengan nilai signifikansi sebesar 0.397 dan t hitung sebesar 0.847. Kedua, BOPO berpengaruh negatif dan signifikan terhadap tingkat bagi hasil deposito mudharabah pada BPRS di Indonesia dengan nilai signifikansi sebesar 0.000 dan t hitung sebesar -4.443. Ketiga, NPF tidak berpengaruh terhadap tingkat bagi hasil deposito mudharabah pada BPRS di Indonesia dengan nilai signifikansi sebesar 0.737 dan t hitung sebesar -0.337. Dan Keempat ROA, BOPO, dan NPF berpengaruh signifikan secara simultan terhadap Tingkat Bagi Hasil Deposito Mudharabah Pada BPRS di Indonesia dengan nilai signifikansi sebesar 0.000 dan F hitung sebesar 8.569.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? m73C ??
?? m_212 ??
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syari'ah
Depositing User: Mrs Elhamah Nandika Bintan
Date Deposited: 07 Jan 2022 01:51
Last Modified: 07 Jan 2022 01:51
URI: http://etheses.iainmadura.ac.id/id/eprint/2073

Downloads

Downloads per month over past year

Origin of downloads

Actions (login required)

View Item View Item