Agustina, Revia Putri (2024) Upaya Meningkatkan Kemampuan Beryanyi Anak Pada Lagu Daerah Untuk Mata Pelajaran Seni Melalui Media puzzle Terhadap Siswa Kelas III di SD Plus Nurul Jadid Panglegur Pamekasan. Diploma thesis, INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI MADURA.
Text
Revia Putri Agustina_20381052074_Cover_PGMI.pdf Download (241kB) |
|
Text
Revia Putri Agustina_20381052074_Halaman Persetujuan_PGMI.pdf Download (106kB) |
|
Text
Revia Putri Agustina_20381052074_Halaman Pengesahan_PGMI.pdf Download (323kB) |
|
Text
Revia Putri Agustina_20381052074_Abstrak_PGMI.pdf Download (185kB) |
|
Text
Revia Putri Agustina_20381052074_Daftar Isi_PGMI.pdf Download (193kB) |
|
Text
Revia Putri Agustina_20381052074_BAB I_PGMI.pdf Download (458kB) |
|
Text
Revia Putri Agustina_20381052074_BAB II_PGMI.pdf Restricted to Repository staff only Download (348kB) |
|
Text
Revia Putri Agustina_20381052074_BAB III_PGMI.pdf Restricted to Repository staff only Download (504kB) |
|
Text
Revia Putri Agustina_20381052074_BAB IV_PGMI.pdf Download (751kB) |
|
Text
Revia Putri Agustina_20381052074_BAB V_PGMI.pdf Restricted to Repository staff only Download (189kB) |
|
Text
Revia Putri Agustina_20381052074_Daftar Pustaka_PGMI.pdf Download (198kB) |
|
Text
Revia Putri Agustina_20381052074_Keaslian Tulisan_PGMI.pdf Download (333kB) |
Abstract
Kata Kunci: Media puzzle, Kemampuan Bernyanyi, Seni. Penelitian ini dilatar belakangi oleh permasalahan rendahnya kemampuan siswa dalam bernyayi pada mata pelajaran seni materi lagu daerah. Siswa masih belum mampu dalam menyanyikan lagu daerah karena malas ketika pembelajaran berlangsung. Pembelajaran yang monoton membuat antusias siswa mengikuti pembelajaran sangat rendah, sehingga kemampuan siswa juga ikut rendah. Hal tersebut terjadi disebabkan karena penggunaan media pembelajaran yang digunakan oleh guru masih kurang kreatif. Oleh karena itu, rumusan masalah pada penelitian ini ialah 1) bagaimana perencanaan penggunaan media puzzle, 2) bagaimana pelaksanaan media puzzle, 3) bagaimana hasil penggunaan media puzzle. Metode yang digunakan dalam penelitian ini ialah metode penelitian tindakan kelas (PTK) Desain penelitian yang digunakan adalah menggunakan model dari Stephen Kemmis dan Robbin MC Taggart berupa suatu siklus spiral. Pengertian siklus di sini adalah suatu putaran kegiatan yang meliputi tahap-tahap rancangan pada setiap putarannya, yaitu: perencanaan, tindakan, observasi, dan refleksi. Perenccanaan yang dilakukan yakni menyiapkan RPP, menyiapkan media puzzle yang akan digunakan, menyiapkan lembar penilaian, dan menyiapkan lembar observasi. Penggunaan media puzzle pada kegiatan pembelajaran yakni dengan cara melengkapi lirik lagu yang kosong dengan cara bergantian ditiap kelompok. Terjadi peningkatan kemampuan bernyanyi siswa dengan menggunakan media puzzle. Hal ini dibuktikan dengan perolehan nilai tes yang dilakukan pada setiap siklusnya. Pada tahap pra siklus siswa yang tuntas hanya 2 dengan nilai rata-rata 52,625, pada siklus I nilai rata-rata yang didapatkan ialah 67,64 dan masih belum mencapai target yakni >75 sehingga dilanjut pada siklus II. Pada siklus II nilai rata-rata yang diperoleh yaitu 85,31 yang berarti adanya peningkatan kemampuan siswa dalam bernyanyi.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | A General Works > AS Academies and learned societies (General) L Education > L Education (General) |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah |
Depositing User: | Mr Imam Ghozali |
Date Deposited: | 23 Aug 2024 08:10 |
Last Modified: | 23 Aug 2024 08:10 |
URI: | http://etheses.iainmadura.ac.id/id/eprint/6754 |
Downloads
Downloads per month over past year
Origin of downloads
Actions (login required)
View Item |