Upaya Guru PAI Dalam Membentuk Karakter Disiplin Anak Hiperaktif di SMP Negeri 1 Galis Pamekasan

Laily, Nurul (2023) Upaya Guru PAI Dalam Membentuk Karakter Disiplin Anak Hiperaktif di SMP Negeri 1 Galis Pamekasan. Diploma thesis, INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI MADURA.

[img] Text
19381012184_SAMPUL.pdf

Download (131kB)
[img] Text
19381012081_HaLAMAN_PERSETUJUAN.pdf

Download (77kB)
[img] Text
19381012081_Halaman Pengesahan.pdf

Download (113kB)
[img] Text
ABSTRAK NURUL.pdf

Download (39kB)
[img] Text
19381012081_DAFTAR_ISI.pdf

Download (157kB)
[img] Text
19381012081_BAB_1.pdf

Download (248kB)
[img] Text
19381012081_BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (342kB)
[img] Text
19381012081_BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (199kB)
[img] Text
19381012081_BAB_IV.pdf

Download (388kB)
[img] Text
19381012081_BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (89kB)
[img] Text
19381012081_Daftar_Rujukan.pdf

Download (225kB)
[img] Text
19381012184_PERNYATAAN_KEASLIAN_TULISAN.pdf

Download (124kB)

Abstract

Kata Kunci: Karkater Disiplin, Anak Hiperaktif Penelitian ini dilatar belakangi oleh rendahnya karakter disiplin anak pada hiperaktif di SMP Negeri 1 Galis Pamekasan, rendahnya karakter disiplin pada anak hiperaktif mengakibatkan proses belajar mengajar tidak efiktif, oleh karena itu perlu adanya upaya guru PAI membentuk karakter disiplin pada anak hiperaktif untuk meningkatkan kedisiplinan pada anak hiperaktif sehingga proses belajar mengajar menjadi efektif. Penelitian ini memiliki tiga fokus sebagai berikut: Pertama, bagaimana langkah-langkah guru PAI dalam membentuk karakter disiplin pada anak hiperaktif di SMP Negeri 1 Galis Pamekasan. Kedua, apa saja faktor pendukung dan penghambat guru PAI dalam membentuk karakter anak hipraktif di SMP Negeri 1 Galis Pamekasan. Ketiga, bagaimana gambaran hasil dari upaya guru PAI dalam membentuk karakter disiplin pada anak hiperaktif di SMP Negeri 1 Galis Pamekasan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian deskriptif. Sumber data yang diperoleh melalui wawancara tidak terstruktur, observasi non partisipan, dan dokumentasi, informan dalam penelitian adalah kepala sekolah, guru PAI, dan siswa hiperaktif di SMP Negeri 1 Galis Pamekasan. Hasil penelitian, menunjukkan bahwa: langkah-langkah guru PAI di SMP Negeri 1 Galis Pamekasan sudah membentuk karakter disiplin pada anak hiperaktif, adalah sebagai berikut: 1)guru PAI memberikan evaluasi terlebih dahulu, 2)guru PAI memberikan sebuah sentuhan yang menenangkan, dan yang 3)guru PAI memberikan pendekatan yang khusus pada anak hiperaktif. Sedangkan caranya sebagai berikut: pertama membuat peraturan yang jelas, yang kedua bersikap konsisten dan yang ketiga selalu bersikap tegas. Faktor pendukung dan penghambat guru PAI dalam pembentukan karakter disiplin anak hiperaktif yaitu: dari lingkugan keluarga itu sendiri, pemberian arahan secara face to face terhadap anak hiperaktif tersebut, adanya sanksi atau hukuman. Sedangkan faktor penghambatannya yaitu pengawasannya yang terbatas, minimnya kesadaran siswa itu sendiri, dan pergaulan yang bebas. Gambaran keberhasilan upaya guru PAI dalam membentuk karakter disiplin pada anak hiperaktif sudah semakin meningkat dari sebelumnya, sehingga proses belajar mengajar menjadi efektif dan anak hiperaktif sudah menjadi siswa yang displin, berkat bimbingan dan arahan dari guru PAI.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: A General Works > AS Academies and learned societies (General)
L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Mr Imam Ghozali
Date Deposited: 10 Jul 2024 04:45
Last Modified: 10 Jul 2024 04:45
URI: http://etheses.iainmadura.ac.id/id/eprint/6053

Downloads

Downloads per month over past year

Origin of downloads

Actions (login required)

View Item View Item