Pembelajaran Melalui Kitab Al-Ta’rĩf Wa-Al-Ta’lĩl Dalam Meningkatkan Kemampuan Membaca Kitab Kuning Program Takhasus Diniyah Putra di Pondok Pesantren Miftahul Ulum Bettet Pamekasan

Muhdi, Ariyanto (2021) Pembelajaran Melalui Kitab Al-Ta’rĩf Wa-Al-Ta’lĩl Dalam Meningkatkan Kemampuan Membaca Kitab Kuning Program Takhasus Diniyah Putra di Pondok Pesantren Miftahul Ulum Bettet Pamekasan. Masters thesis, IAIN Madura.

[img] Text
Muhdi Ariyanro 201707210101 Cover.pdf

Download (68kB)
[img] Text
Muhdi Ariyanto -201707210101 Pernyataan Keaslian Tulisan.pdf

Download (5kB)
[img] Text
Muhdi Ariyanto 201707210101 LEMBAR Persetujuan_Tesis Muhdi1.pdf

Download (83kB)
[img] Text
MUHDI ARIYANTO-201707210101 LEMBARAN PENGESAHAN -MPI.pdf

Download (144kB)
[img] Text
MUHDI ARIYANTO-201707210101 ABSTRAK.pdf

Download (58kB)
[img] Text
Muhdi Ariyanto 21707210101 DAFTAR ISI TESIS.pdf

Download (156kB)
[img] Text
Muhdi Ariyanto 201707210101 BAB I.pdf

Download (252kB)
[img] Text
Muhdi ariyanto 201707210101 BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (443kB)
[img] Text
Muhdi Ariyanto 201707210101 BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (245kB)
[img] Text
Muhdi Ariyanto 201707210101 BAB IV.pdf

Download (368kB)
[img] Text
Muhd Ariyanto 201707210101 BAB V.pdf

Download (414kB)
[img] Text
Muhdi Ariyanto 201707210101 BAB VI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (324kB)
[img] Text
Muhdi Ariyanto -201707210101 DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (161kB)

Abstract

ABSTRAK Muhdi Ariyanto, 2020, Pembelajaran Melalui Kitab Al-Ta’rĩf Wa-Al-Ta’lĩl Dalam Meningkatkan Kemampuan Membaca Kitab Kuning Program Takhasus Diniyah Putra di Pondok Pesantren Miftahul Ulum Bettet Pamekasan, Tesis, Program Magister Pendidikan Agama Islam Pascasarjana IAIN Madura, Pembimbing: Dr. H. Mohammad Kosim, M. Ag. Dan Dr. Mohammad Thoha. M.Pd.I. Kata Kunci: Pembelajaran Al-Ta’rĩf Wa-Al-Ta’lĩl, Kemampuan Membaca Kitab Kuning. Pesantren kini sudah memberikan inovasi dan kreatifitas bagi para santri untuk meningkatkan kemampuan dalam bidang membaca kitab kuning dengan berbagai metode yang digunakan oleh pendidik dalam mengacu keaktifan santri dan kemampuan dalam cepat membaca kitab kuning, tidak banyak dari seorang guru kewalahan dalam menghadapinya baik dalam memilih metode dan memahami siapa yang paham dalam penerapanya. Maka salah satu solusi untuk menanggulangi kegelisahan para tim biro pendidikan mengambil jalan pintas dengan menerapkan pembelajaran nahwu sharaf terpadu melalui kitab Al-Ta’rĩf Wa-Al-Ta’lĩl. Fokus penelitian mencakup 1). Bagaimana pembelajaran melalui kitab AlTa’rĩf Wa-Al-Ta’lĩl dalam meningkatkan kemampuan membaca kitab kuning program Takhasus Diniyah Putra di Pondok Pesantren Miftahul Ulum Bettet Pamekasan?. 2). Apa saja faktor penghambat dan pendukung pembelajaran melalui kitab Al-Ta’rĩf Wa-Al-Ta’lĩl dalam meningkatkan kemampuan membaca kitab kuning program Takhasus Diniyah Putra di Pondok Pesantren Miftahul Ulum Bettet Pamekasan?. 3).Bagaimana gambaran keberhasilan pembelajaran melalui kitab Al-Ta’rĩf Wa-Al-Ta’lĩl dalam meningkatkan kemampuan membaca kitab kuning program Takhasus Diniyah Putra di Pondok Pesantren Miftahul Ulum Bettet Pamekasan?. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah mendiskripsikan sebagaimana fokus penelitian diatas. Dalam penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian fenomenologi. Yang dimaksud dengan penelitian kualitatif adalah suatu penyelidikan ilmiah yang ditujukan untuk memahami fenomena, peristiwa sosial, sikap kepercayaan, presepsi, secara holistic yang dapat diamati dengan cara mendiskripsikan dalam bentuk kata-kata dan bahasa pada suatu konteks alamiah. Adapun teknik pengumpulan datanya menggunakan wawancara, dokumentasi, observasi. Hasil penelitian menunjukan pertama, metode yang praktis, mudah dipahami dan pengelolaan kelas yang efektif. Kedua, Adapun pengkambatnya adalah bosan belajar, tidak kerasan di pondok, sulit membuat pembelajaran yang menarik dan kemamuan yang tidak merata. Adapun pendukunya adalah adanya niat dan tekat yang kuat, semangat dalam belajar dan metode yang menyenangkan. Ketiga, adanya pemeraktekan lagsung dalam membaca kitab kuning dengan menggunakan kitab Muktasor Jiddan, Kailani dan Fathul Qorib.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: ?? m_014 ??
Divisions: Program Pascasarjana > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Mr rony hari
Date Deposited: 25 Feb 2021 03:49
Last Modified: 25 Feb 2021 03:49
URI: http://etheses.iainmadura.ac.id/id/eprint/1136

Downloads

Downloads per month over past year

Origin of downloads

Actions (login required)

View Item View Item